6 Tips Menjaga dan Merawat Pintu Freezer Merek Kulkas Terbaik di Rumah, Biar Lebih Awet

Selasa 14-05-2024,08:35 WIB
Reporter : Susi Lestari
Editor : Syamsul Falaq

Hindari bahan kimia keras yang bersifat abrasive karena akan merusak segel pintu freezer kalian. 

2. Melakukan Pemeriksaan Segel Pintu 

Setelah melakukan pembersihan rutin atau reguler, jangan lupa untuk inspeksi segel pintu secara berkala. 

BACA JUGA : Cocok Untuk Apartemen, Berikut Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik 1 Pintu Dari Sanken

Periksalah segel pintu apakah sudah mulai ada tanda-tanda keausan, robekan, atau kerusakan. 

Kemudian carilah retakan, robekan, atau kelainan pada segel yang dapat mengganggu kinerja komponen freezer. 

Jika ada masalah yang terdeteksi, segeralah untuk mengganti segel pintu freezer kalian. 

3. Memantau Tingkat Suhu dan Kelembapan 

BACA JUGA : Menjaga Kesegaran Makanan Lebih Baik, Rekomendasi Merek Kulkas Terbaik Hitachi 4 Pintu Terbaru 2024

Tips ketiga adalah melakukan pemantauan terhadap tingkat suhu dan kelembapan yang ada di dalam freezer. 

Cobalah untuk terus mempertahankan suhu yang konsisten untuk mencegah fluktuasi yang mempengaruhi segel pintu freezer. Suhu yang fluktuasi tidak baik untuk freezer dan engsel pintunya. 

Jangan lupa menggunakan dehumidifier atau pastikanlah ventilasi di sekitar pintu freezer memadai. 

4. Melumasi Engsel

BACA JUGA : Harganya Cuma Rp10 Jutaan, Simak 3 Merek Kulkas Terbaik 4 Pintu yang Punya Kapasitas Super Besar

Tindakan preventif lainnya adalah mengoleskan pelumas berbahan silikon secara teratur pada engsel pintu freezer. 

Pelumas ini akan membantu engsel berfungsi dengan baik. Pelumasan juga membantu mengurangi gesekan dan keausan pada engsel, memastikan pengoperasian, dan keselerasan pintu dengan benar. 

Kategori :