Hotel ini adalah My Tower Hotel, hotel ini berada di Jalan Rungkut Industri Raya, Kutisari, Kecamatan Tenggilis Mejoyo, Surabaya. Hotel ini terkenal akan fasilitasnya yang cukup lengkap.
Terlebih hotel ini memiliki kolam renang yang sangat cantik. Terlebih sangat cocok untuk menghabiskan waktu sunset dengan berendam.
3. Central City Family Residence Surabaya
Surabaya punya hotel yang cocok untuk bermalam bersama keluarga tercinta. Hotel ini adalah Central City Family Residence Surabaya.
BACA JUGA : 3 Hotel Wisata Terbaru 2024 Pantai Tanjung Baru Karawang? Cocok buat Healing Sambil Nikmati Panorama Indah
Hotel ini terletak di Jalan Tembok Dukuh No. 52, Tembok Dukuh, Kecamatan Bubutan, Surabaya. Hotel ini menjadi salah satu penginapan favorit.
Salah satu ciri khasnya dengan harga yang murah, namun fasilitasnya lengkap. Cukup dengan membayar sebesar Rp. 110.000 per malam, wisatawan sudah bisa merasakan fasilitas yang nyaman.
Hotel ini menyediakan fasilitas yang dapat dinikmati wisatawan secara gratis. Fasilitasnya antara lain wifi gratis, gym, penatu, dan yang tempat bermain anak.
4. Taman Daun Tenggilis
Hotel selanjutnya adalah Taman Daun Tenggilis. Hotel ini memiliki jarak yang cukup dekat dengan beberapa wisata, antara lain Monumen Bambu Runcing, Monumen Kapal Selam.
BACA JUGA : Liburan Cantik? Yuk Menginap di Hotel Wisata Terbaru 2024 Temanggung, View Pegunungan Cantik, Cek Disini
Lokasi hotel ini berada di Jalan Raya Tenggilis Blok J, Kendangsari, Surabaya. Untuk menginap di hotel ini, wisatawan cukup membayar Rp. 90.000 saja.
5. Green Surabaya Homey
Hotel murah dan estetik selanjutnya adalah Green Surabaya Homey. Hotel ini berada tidak terlalu jauh dari stasiun Surabaya Gubeng.