Catat! 5 Bank dengan Suku Bunga Deposito Tertinggi 2023

Minggu 17-09-2023,05:00 WIB
Reporter : Bayu Trijaya Poetra Pratama
Editor : Bayu Trijaya Poetra Pratama

Dengan adanya hal tersebut maka dapat dikatakan bahwa suku bunga deposito yang sangat tinggi. Suku bunga ini memberikan peluang bagi para nasabah yang ingin menginvestasikan berbagai macam bentuk barang maupun uang di Panin Bank. Dengan deposito yang besar tersebut maka dapat dikatakan banyak dari para nasabah yang menyinpan investasi di bank ini.

 

3. Bank CIMB Niaga 

Bank selanjutnya yang mempunyai suku bunga deposito tertinggi adalah CIMB Niaga. berbagai kelebihan yang anda dapat rasakan ketika anda menanamkan investasi berupa barang maupun uang di CIMB niaga adalah mendapatkan bunga deposito yang cukup tinggi. 

 

Jika tenor yang dipilih 1 bulan, maka mendapat bunga 2,25%. Sementara tenor 3, 6, dan 12 bulan bisa memperoleh suku bunga sebesar 2,5%.

 

Cukup untuk anda yang akan mendespositokan sebagian harta anda untuk investasi ini. 

BACA JUGA:6 Aplikasi Pinjaman Modal Usaha Online Bunga Rendah Resmi OJK

4. Bank BTN 

Bank selanjutnya adalah Bank BTN yang memiliki suku bunga deposito tertinggi tahun 2023 ini. BTN memberikan suku bunga sebesar 2,35% untuk deposito kurang dari Rp100 juta dengan tenor 1, 2, 3, dan 4 bulan. Sementara untuk tenor 6 bulan, suku bunga yang bisa didapatkan adalah 2,5%. 

 

Cukup tinggi suku bunga di Bank BTN ini sehingga sangat cocok untuk anda yang ingin mendepositokan berbagai macam barang maupun uang untuk investasi dan menyimpan dengan aman. 

 

5.Bank BNI 

Bank terakhir yang memiliki suku bunga deposito tertinggi adalah Bank BNI. Suku bunga deposito paling tinggi saat ini juga terdapat di BNI. Adapun besaran yang didapatkan sama seperti Mandiri, yakni 2,25% untuk tenor 1 dan 3 bulan. Bunga 2,5% diberikan untuk tenor 6, 12, dan 24 bulan. Bank BNI sangat cocok untuk anda yang ini melakukan deposito baik barang maupun uang yang akan di simpan di bank ini. Suku bunga ini membuat banyak masyarakat banyak yang melakukan deposito agar aman dan tentunya memiliki dampak yang baik untuk mereka juga. 

Kategori :