
1. Tidak pernah menerima kredit/pembiayaan investasi/modal kerja usaha
2. Waktu mendirikan usaha minimal 6 bulan
3. Wajib mengikuti program BPJS
Sedangkan persyaratan dokumentasinya adalah:
- Informasi identitas pribadi seperti e-KTP/akta produksi e-KTP, KK atau akta nikah
- SIUP TDP NPWP SITU, IUMK atau sertifikat perusahaan lainnya
- NPWP
BACA JUGA:Bank Mandiri Menyediakan Pinjaman Non KUR: Berikut Syarat dan Ketentuan yang Harus Kalian Penuhi
Setelah memenuhi persyaratan, calon debitur bisa langsung mendatangi cabang BRI terdekat untuk mengajukan pinjaman KUR.
Pada tahun 2023, pengajuan KUR BRI tidak dapat diajukan secara online melalui kur.bri.co.id melainkan harus diajukan langsung secara offline di kantor BRI terdekat.
Semoga ini bermanfaat!